Categories

Archive

Galaxy A70 dan Galaxy A50, Apa Bedanya?

Baru-baru ini di 3 kota sekaligus, Bangkok, Milan, dan Brazil, Samsung memperkenalkan seri tertinggi dari Galaxy A, yaitu Galaxy A70 dan Galaxy A80. Saya ikut hadir di peluncuran Galaxy A series di Bangkok, dimana peluncuran di kota ini paling gegap Read more ›

Strategi Samsung Bertahan Melawan Gempuran di Pasar Smartphone Mid-end

( Artikel ini pernah saya tulis untuk blog Buka Lapak. Untuk membaca dari sumber aslinya bisa di klik di tautan ini ) Dunia smartphone sangat dinamis. Sampai saat ini, kita menyaksikan banyak brand besar global tumbang, dan banyak brand baru naik. Pasar smartphone premium dunia sementara masih dipimpin Read more ›

Samsung Galaxy Note8, The Story

  Pembuka Tahun 2017 ini tahun ke-7 seri Galaxy Note dari Samsung diperkenalkan dengan nama Galaxy Note8. Memang ada satu seri, seri ke-6, yang di skip oleh Samsung, supaya penamaan antara Galaxy Seri S dan seri Note sejalan.  Sebab dahulunya Read more ›

Apa yang sebenarnya terjadi pada Galaxy Note 7

Hari ini, 23 Januari 2017, Samsung mengadakan press con dan menyiarkan langsung ke seluruh dunia, hasil investigasi, mengungkap kenapa Galaxy Note 7 terbakar. Artikel ini merangkum dan mencoba menjelaskan kembali isi press con, yang semoga lebih mudah dimengerti. Tanggal 2 Read more ›

The Giant on Your Path – cerita tentang Samsung

The Samsung Way Tahun 1987, tampuk pimpinan Samsung diwarisi oleh Chairman Lee (Lee Kun Hee), saat itu brand Samsung praktis tidak terdengar di luar Korea. Samsung lebih dianggap sebagai perusahaan OEM, pembuat produk kelas dua yang murah, jauh di bawah Read more ›

Samsung Galaxy Note7 – Hands On

Pembuka Baru saja di tanggal 2 Agustus 2016, Samsung melakukan global launching #TheNextGalaxy,  yang diperkenalkan sebagai Galaxy Note 7, di New York.  Saya sempat mencoba device flagship terbaru ini dan mencoba fitur-fitur terbarunya. Karena device yang dicoba bukan final retail model Read more ›

S-Pen Galaxy Note, Bagaimana Cara Kerjanya?

Sebentar lagi, tanggal 13 Agustus 2015, kita akan melihat Galaxy Note 5 yang baru diperkenalkan. Yang membedakan seri Note dari Samsung dengan phablet lain, adalah tersedianya stylus/pen khusus yang dinamai S-Pen. Berbeda dengan stylus lain yang lebih sebagai pengganti jari, Read more ›